Log Update Agustus 2023

Sistem berbasis web based (web apps)

  1. Fitur presensi
  • Notifikasi presensi nomor whatsapp (orangtua siswa)
    melalui aplikasi whatsapp ke nomor orang tua siswa. Notifikasi ini berisi pesan saat
    siswa melakukan presensi melalui aplikasi smart school akan terkirim ke nomor
    wahtsapp orang tua diwaktu itu juga (realtime). Begitu pula dengan saat siswa
    melakukan presensi pulang
  • Menu cetak format hadir
    Penambahan menu cetak di menu presensi siswa diroles gurupiket, walikelas, dan
    gurubk
  1. Fitur jurnal BK
  • Penambahan menu prestasi
    Fitur poin pelanggaran siswa yang dapat diakses melalui menu jurnal BK kami
    tambahkan poin prestasi siswa. Dimana sekolah dapat mendokumnetasikan poin
    pelanggaran dan poin prestasi siswa yang saling terintegrasi. Dimana poin
    pelanggaran dan poin prestasi ini dapat di akumulasikan sebagai perhitungan nilai
    akhir poin siswa. Poin pelanggaran akan bernilai negatif sedang poin prestasi akan
    bernilai positif. Siswa dan guru dapat mengajukan poin prestasi melalui aplikasi
    dimana pengajuan ini akan di validasi oelh guru BK yang kemudian akan terhitung
    disistem.
  • Notifikasi whatsapp poin pelanggaran
    Guru BK dapat mengirimkan notifikasi ke nomor whatsapp siswa dan orangtua
    apabila point tersebut sudah mencapai batas yang sudah ditentukan oleh guru BK
    dimasing masing sekolah
  1. Kelas Online
  • Optimasi dan perbaikan gfitur
  1. Administrator
  • Import siswa
    Penambahan halaman notif error apabila admin gagal melakukan import data
  • Go school
    Pnambahan konfigurasi terkait dengan fitur jurnal BK referensi poin prestasi,
    konfigurasi notifikasi poin pelanggaran, konfigurasi notifikasi WA